13 Mei 2010

PTC bisa jadi tambahan ..... di sela waktu

PTC adalah singkatan paid to click, yang artinya kita dibayar bila ngeklik iklan yang ada di website tersebut. Masa iya ? Begitu kira-kira pertanyaan anda membaca ini. Sama juga dengan saya waktu itu. Setelah saya pelajari dan ikut/daftar menjadi membernya, ternyata memang kita dibayar.

Begini kira-kira alur bisnisnya. Website penyelenggara program PTC memasang iklan yang disponsori oleh advertiser atau pengiklan. Nah supaya iklan yang ada di website itu dikunjungi dan dibaca, maka pengelola program PTC ini membayar si pengunjung/pembaca iklan-iklannya. Coba deh anda pelajari juga sistem kerja dari website-website penyelenggara program PTC. Bagaimana ? Logis kan bila kita dibayar bila klik iklannya ?

Besarnya bayaran per klik, tergantung dari masing-masing program PTC. PTC Indonesia biasanya dari Rp 25,- s/d Rp 500,- PTC luar biasanya $ 0.01 - 0.2 Enak to, mau to

Nah gimana caranya ?
Gampang saja, silahkan anda daftarkan dulu di sini :






DbClix





Ada pula yang kita membuka, membaca dan memberikan rating iklan tersebut kita dibayar dalam mata uang dollar, misalnya
readbud - get paid to read and rate articles

Oke lah kalo begitu, anda klak klik klak klik ikan di internet dapet uang deh. Kalau anda tertarik silahkan daftar di website tersebut di atas yang sudah saya coba. Mungkin masih banyak yang lain, tetapi website-website tersebut sudah saya coba. Saya gak berani sarankan untuk yang belum saya coba.

Semoga postingan saya kali ini ada manfaatnya untuk anda terutama karena telah mampir di blog ini. Semoga kesuksesan menyertai anda, dan bila anda menyukai blog ini silahkan bagikan atau sebarkan ke teman anda.

Terima kasih atas kunjungannya dan mohon maaf bila ada kata-kata yang tidak berkenan di hati anda.

Tidak ada komentar: